Cegah Kemacetan Arus Balik Pemudik, Anggota Polsek Cibungbulang Laksanakan Pengaturan Lalulintas

    Cegah Kemacetan Arus Balik Pemudik, Anggota Polsek Cibungbulang Laksanakan Pengaturan Lalulintas

    Polres Bogor - Humas Polsek Cibungbulang - Untuk mencegah adanya gangguan kemacetan di wilayah Polsek Cibungbulang Polres Bogor, lantas polsek cibungbulang dan personil pam Ops Ketupat Lodaya 2024 Melaksanakan gatur lalu lintas kepada pengguna jalan di wilayah polsek Cibungbulang. Selasa (16/04/2024). 

    Seperti yang dilakukan Kanit lantas Iptu E. Tawangalun bersama Panit 1 Lantas IPTU Jf.Manik, Bripka M. Ilyas, Bripka Ade Candra S.H dan Bripka Hikmah Dan Personil Pam Aiptu Herwansyah Melaksanakan Pengaturan lalulintas di titik - titik rawan kemacetan di wilayah hukum polsek cibungbulang. 

    Sesuai arahan Bapak Kapolres Bogor AKBP Rio Wahyu Anggoro, S.H., S.I.K. Melalui Kapolsek Cibungbulang KOMPOL Zulkernaidi S.Sos M.M lantas jajaran Polres Bogor ditekankan untuk selalu menjaga kondusifitas di wilayahnya masing-masing dan agar anggota Lantas bisa melaksanakan juga dialog dengan masyarakat untuk menyampaikan pesan agar selalu meningkatkan keselamatan dalam berkendara. Ucapnya.

    #quickwinpresisi #polripresisi #kamihadiruntukmasyarakat #spripim #divisihumaspolri #jumatcurhat #polresbogorhadir #polresbogor #riowahyuanggoro #satuharisatukebaikan #humaspolsekcibungbulang #polsekcibungbulang #polisi #poldajabar #polresbogo
    Sigit Purwanto

    Sigit Purwanto

    Artikel Sebelumnya

    Kontrol Tempat Pembuangan Akhir Sampah Desa...

    Artikel Berikutnya

    Personil Polsek Cibungbulang Laksanakan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Ketua Umum Bhayangkari Kunjungi Aiptu Heri dan Anaknya yang Terbaring Sakit
    Ramadhan 1445 H 2024, Polsek Cibungbulang Gelar Operasi KRYD Antisipasi Kejahatan Malam Hari
    Kapolsek Kompol Zulkernaidi Hadiri Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Petugas KPPS se Kecamatan Cibungbulang
    Ramadhan 1445 H 2024, Polsek Cibungbulang Sambang Tokoh Masyarakat Desa Cibatok 1 Sampaikan Pesan Kamtibmas
    Operasi Keselamatan Lodaya 2024,  Polsek Cibungbulang Periksa Kelengkapan Surat dan Kelangkapan Kendaraan
    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Ramadhan 1445 H 2024, Polsek Cibungbulang Gelar Operasi KRYD Antisipasi Kejahatan Malam Hari
    Kapolsek Kompol Zulkernaidi Hadiri Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Petugas KPPS se Kecamatan Cibungbulang
    Polsek Cibungbulang gelar Pengamanan Malam Takbir Hari Raya Idul Fitri 1445 H
    Ramadhan 1445 H 2024, Polsek Cibungbulang Sambang Tokoh Masyarakat Desa Cibatok 1 Sampaikan Pesan Kamtibmas
    Operasi Keselamatan Lodaya 2024,  Polsek Cibungbulang Periksa Kelengkapan Surat dan Kelangkapan Kendaraan
    Tetap Semangat Berikan Pelayanan Di Bulan Ramadhan Kepada Pengguna Jalan, Personil Lalu - Lintas Polsek Cibungbulang Laksanakan Gatur Lalin
    Jaga Kamtibmas, Kapolsek Cibungbulang Bersama Danramil Jalin Silaturahmi Tokoh Masyarakat
    Safari Ramadhan, Kapolsek Cibungbulang Bersama Forkopimda Tarawih Keliling Di Masjid Nurul Iman Desa Sukamaju
    Polsek Cibungbulang Laksanakan Ops Kryd Gabungan Tni Polri Dan PolPP, Amankan Kejahatan Malam Hari
    Kapolsek Cubungbulang Bersama Danramil Hadiri Tasyakuran Akhir Pendidikan Santri Ponpes Moderen Sahid Pamijahan

    Ikuti Kami